Artikel Terkini
Indeks

Jagabaya, Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Atau di singkat dengan (APBDes) merupakan instrumen doekumen penting yang sangat menentukan dalam rangka perwujudan tata pemerintahan yang baik (good govermance) dan pelaksanaan pembangunan di tingkat desa. Sebagai sebuah dokumen publik, APBDes seharusnya
- 17 Maret 2023
- IRFAN SOPIAN

JAGABAYA, Pada hari ini Rabu, 30 Nopember 2022 Pemerintah Desa Jagabaya Pengurus RW dan RT, Pengurus PKK Desa Jagabaya, Lembaga Puskesos, Klinik dr. Yanti didampingi Bhabinkamtibmas Desa Jagabaya Beserta Rombongan Masyarakat Desa Jagabaya telah menyalurkan Bantuan Berupa Bahan Pokok bagi warga Kabupaten
- 30 November 2022
- IRFAN SOPIAN
- Berita Desa

JAGABAYA, Profil Desa yang memuat Perkembangan Desa dan Potensi Desa Jagabaya Kecamatan Cimaung Kabupaten Bandung Tahun 2022, walapun dengan segala keterbatasan baik waktu dan data yang dikumpulkan sehingga saya berusaha menerbitkan Profil Desa ini. Semoga para pengguna data baik dari wilayah Desa Jagabaya
- 22 September 2022
- IRFAN SOPIAN
- Berita Desa

Jagabaya,- Pemerintah Desa bersama dengan Badan Permusyawaratan Desa Jagabaya bertempat di AULA Desa Jagabaya, menggelar dan melaksanakan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2022. Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa, selanjutnya
- 22 Februari 2022
- IRFAN SOPIAN
- Berita Desa


Jagabaya,- Pemerintah Desa Jagabaya terus menyempurnakan SOTK di lingkungan kerjanya. Masih tersisa satu formasi di stuktur organisasi Pemerintahan Desa Jagabaya yaitu Kaur Keuangan yang masih kosong karena pejabat lama Mengundurkan Diri. Untuk itu Kepala Desa Jagabaya RUKAYAT bersama Badan Pemusyawaratan
- 03 Januari 2022
- IRFAN SOPIAN
- Berita Desa

JAGABAYA, Berdasarkan Surat Edaran Bersama Kemenkeu dan Kementrian PDTT Nomor 08/PK/2021 dan Nomor 02/PDP/2021 Tentang Optimalisasi dan percepatan Pelaksanaan Bantuan Langsung Tunai (BLT DD) Tahun Anggaran 2021, bahwa Dana Desa (DD) TA 2021 Wajib digunakan untuk BLT Desa diberikan Kepada Keluarga Tidak
- 30 Juli 2021
- IRFAN SOPIAN
- Berita Lokal